Rabu, 03 Desember 2025

SAS: Rabu, 4 Desember 2025

Hari / Tanggal       : Kamis, 4 Desember 2025

Fase/Kelas              : C / VI

Mata Pelajaran      : SAS IPAS

Assalamu'alaikum warohmatullah wabarokatuh

Apa kabar anak sholih sholihah…

Semoga semuanya dalam keadaan sehat wal'aafiyat

 Anak-anak sudah siap mengikuti ujian?

 Mari kita awali dengan membaca doa terlebih dahulu semoga kita selalu sehat dan diberikan kemudahan dalam melaksanakan kegiatan ujian hari ini! Jangan lupa tingkatkan iman dan takwa dengan selalu rajin melaksanakan solat 5 waktu, murojaah, sholat sunah Dhuha.


BERIKUT JADWAL Sumatif Akhir SEMESTER 1



LATIHAN SOAL SUMATIF AKHIR SEMESTER 1 KELAS VI

Berilah tanda silang (x) pada huruf a, b, c atau d di depan jawaban yang paling benar !

1. Alat gerak pasif pada sistem gerak manusia adalah ....
a. daging
b. tulang
c. sendi
d. otot

2. Perhatikan ciri-ciri berikut!
(1) Berbentuk gelondong
(2) Terletak pada organ dalam
(3) Bekerja tidak diperintah otak
Ciri-ciri di atas adalah ciri-ciri dari otot ....
a. serabut
b. jantung
c. polos
d. lurik

Perhatikan gambar berikut ini untuk menjawab soal nomor 3 – 5 !

Contoh Soal PTS/STS IPAS Kelas 6 Semester 1 Kurikulum Merdeka Gambar 1

3. Otot yang ditunjukkan pada gambar 1 mempunyai ciri-ciri ....
a. berbentuk gelondong 
b. terdapat pada saluran pencernaan
c. bekerja secara sadar dengan perintah otak
d. membantu jantung bekerja memompa darah

4. Otot pada gambar nomor 2 terdapat pada organ....
a. jantung
b. pencernaan
c. gerak
d. pernapasan

5. Otot jantung dan otot polos ditunjukkan nomor ....
a. (1) dan (2)
b. (1) dan (3)
c. (2) dan (3)
d. (3)

6. Nadia melakukan gerakan memutar kepala ke arah samping kiri dan kanan. Gerakan yang dilakukan Nadia merupakan kerja dari sendi ....
a. putar
b. pelana
c. engsel
d. peluru

7. Kelainan tulang belakang melengkung ke depan disebut dengan ….
a. osteoporosis 
b. skoliosis
c. lordosis
d. kifosis

8. Vitamin yang berperan untuk kesehatan tulang adalah vitamin ....
a. A
b. B
c. C
d. D

9. Osteoporosis adalah kelainan tulang yang disebabkan ....
a. tulang tidak mampu lagi menyerap dan menggunakan kalsium secara normal
b. kemampuan tulang menjadi lemah karena kurangnya vitamin D
c. tulang mengalami patah atau cedera karena jatuh
d. infeksi pada tulang karena serangan bakteri

10. Peradangan sendi dapat terjadi karena terisinya rongga sendi oleh getah radang akibat kuman yang disebut ....
a. osteoporosis
b. lordosis
c. arthritis
d. rakitis

11. Berikut ini yang merupakan sistem gerak manusia adalah ....
a. tulang-sendi-otot
b. sel-otot-jaringan
c. otot-saraf-lemak
d. sendi-otot-sel

12. Intan dapat menggerakkan punggung ke depan dan ke belakang karena terdapat ....
a. ruas-ruas tulang belakang
b. tulang-tulang rusuk
c. tulang paha
d. tulang dada

13. Tulang-tulang penyusun rangka kepala berfungsi untuk melindungi ....
a. hati
b. paru
c. otak
d. lambung

14. Hubungan antartulang sehingga tulang dapat digerakkan disebut ....
a. otot
b. sendi
c. tulang
d. rangka

15. Tubuh manusia terdiri atas kulit, daging, dan rangka. Rangka adalah ....
a. organ untuk melihat
b. susunan tulang yang teratur
c. hubungan antartulang sehingga tulang dapat digerakkan
d. organ yang berfungsi menerima rangsang yang berasal dari luar tubuh

16. Kekurangan kalsium dapat menyebabkan ....
a. osteoporosis
b. rematik
c. rakitis
d. polio

17. Penyusun rangka manusia terdiri atas tiga bagian, yaitu ....
a. rangka kepala (tengkorak), rangka badan, dan rangka anggota gerak
b. rangka anggota gerak atas, rangka anggota gerak bawah, rangka kepala
c. sendi, rangka badan, rangka anggota gerak
d. tulang tengkorak, tulang belakang, tulang rusuk

18. Gangguan pada tulang yang disebabkan kebiasaan duduk membungkuk dan sering membawa beban yang terlalu berat di punggung disebut ....
a. osteoporosis 
b. skoliosis
c. lordosis
d. kifosis

19. Sendi pada panggul yang menghubungkan tulang paha dan tulang gelang panggul adalah contoh sendi ....
a. putar
b. peluru
c. engsel
d. pelana

20. Ciri-ciri orang yang menderita penyakit rakitis adalah ....
a. tulang mudah retak atau patah
b. nyeri di bagian persendian kaki, tangan, dan siku
c. tulang kaki lemah dan biasanya berbentuk X atau O
d. penderita mengalami kelumpuhan dan lama kelamaan tulang mengecil

ISIAN

1. Sendi engsel hanya dapat digerakan ke ..... arah

2. Otot lurik memiliki ciri2 yaitu ..... 

3. Bagaimana cara kalian menghemat energi listrik? 

4. Apa akibat yang akan terjadi jika hutan bakau mulai berkurang populasinya? 

5. Alat optik yang berfungsi untuk melihat benda yang jauh seperti mengamati bulan dan bintang serta benda langit lainnya adalah... 

6. Sumber energi dari panel surya adalah? 

7. Energi yang dihasilkan dari pergerakan air sperti sungai, air terjun atau gelombang laut merupakan pemanfaatan dari energi .... 

8. Saat matahari bulan dan bumi berasa dalam garis lurus maka akan menimbulkan peristiwa... 

9. Bumi membutuhkan waktu .... Untuk 1 kali berotasi. 

10. Sebutkan 2 cara menjaga kesehatan tulang pada manusia? 

11. Jelaskan 2 alasan mengapa nelayan dilarang menangkap ikan menggunakan bahan peledak! 

12. Sebutkan 2 alat optik buatan yang kalian ketahui? 

13. Sebutkan 2 upaya yang dapat kita lakukan untuk menghemat energi bahan bakar minyak? 

15. Sebutkan nama planet urutan ke 4 dan ke 6 pada tata surya! 

Selasa, 02 Desember 2025

SAS: Rabu, 3 Desember 2025

Hari/Tanggal   : Rabu, 3 Desember  2025

 Kelas              : VI Al Jazari 


Assalamu'alaikum warohmatullah wabarokatuh

Apa kabar anak sholih sholihah…

Semoga semuanya dalam keadaan sehat wal'aafiyat

 Anak-anak sudah siap mengikuti ujian?

 Mari kita awali dengan membaca doa terlebih dahulu semoga kita selalu sehat dan diberikan kemudahan dalam melaksanakan kegiatan ujian hari ini! Jangan lupa tingkatkan iman dan takwa dengan selalu rajin melaksanakan solat 5 waktu, murojaah, sholat sunah Dhuha.


BERIKUT JADWAL Sumatif Akhir SEMESTER 1

Kisi Seni Rupa


📝 RANGKUMAN MATERI

1. Warna

  • Warna primer: merah, biru, kuning.

  • Warna sekunder: campuran dua warna primer (ungu, hijau, oranye).

  • Pencampuran warna menghasilkan warna baru.

2. Unsur Seni Rupa

  • Unsur visual seni rupa: garis, bentuk, warna, tekstur, gelap-terang, ruang.

3. Prinsip Seni Rupa

  • Proporsi: perbandingan ukuran.

  • Penekanan (aksen): pusat perhatian.

  • Keseimbangan: simetris, asimetris, bebas.

  • Keselarasan & keserasian.

4. Simpul & Makrame

  • Macam simpul: simpul tunggal, ganda, kepala, mati, gordin.

  • Fungsi: mengikat, menghubungkan, mengawali dan mengakhiri tali.

5. Ragam Hias

  • Motif tradisional: kawung, mega mendung, tumpal.

  • Motif abstrak: bentuk bebas.

6. Karya Seni 1–3 Dimensi

  • 1 dimensi: garis.

  • 2 dimensi: lukisan, gambar.

  • 3 dimensi: patung, kerajinan, topeng.

7. Teknik Menggambar

  • Teknik dussel: menggosok pensil untuk efek gradasi.

  • Teknik jiplak, stamping, carbon copy.

8. Kerajinan

  • Anyaman: menggunakan bahan alam (daun pandan, bambu, rotan).

  • Makrame: menggunakan tali kur, benang, atau tali khusus.


📌 CONTOH SOAL PILIHAN GANDA

1. Warna sekunder dihasilkan dari campuran dua warna primer. Campuran biru dan kuning menghasilkan warna ….

A. ungu
B. jingga
C. hijau
D. cokelat
Jawaban: C


2. Teknik mengarsir dengan cara menggosok pensil hingga menghasilkan gradasi disebut teknik ….

A. jiplak
B. dussel
C. linear
D. pointilis
Jawaban: B


3. Motif ragam hias berbentuk lingkaran berulang seperti pada batik kawung termasuk motif ….

A. abstrak
B. flora
C. geometris
D. kawung
Jawaban: D


4. Dalam prinsip seni rupa, perbandingan besar-kecil dan panjang-pendek objek disebut ….

A. proporsi
B. penekanan
C. kontras
D. ritme
Jawaban: A


5. Kerajinan anyaman biasanya menggunakan bahan ….

A. kertas HVS
B. rotan atau bambu
C. plastik mika
D. aluminium foil
Jawaban: B


📌 LATIHAN SOAL URAIAN

1. Jelaskan fungsi simpul kepala pada pembuatan gelang makrame!

Jawaban:
Simpul kepala berfungsi sebagai simpul awal yang mengunci dan menyatukan tali agar tidak mudah lepas.


2. Sebutkan dua contoh karya seni tiga dimensi!

Jawaban:
Patung, topeng, vas bunga, miniatur (cukup dua saja).


3. Apa yang dimaksud dengan keseimbangan simetris?

Jawaban:
Keseimbangan simetris adalah keseimbangan dimana sisi kiri dan kanan memiliki bentuk atau ukuran yang sama, seperti cermin.


4. Sebutkan bahan alam untuk membuat kerajinan anyaman!

Jawaban:
Daun pandan, bambu, rotan.


5. Apa yang dimaksud dengan prinsip keseimbangan bebas pada ragam hias?

Jawaban:
Keseimbangan bebas adalah keseimbangan yang tidak terikat aturan kiri-kanan atau atas-bawah, namun tetap terlihat selaras.


Berikut rangkuman materi soal dari lembar “Seni Budaya/Seni Rupa Kelas 6” serta contoh soal yang bisa digunakan ulang.


📝 RANGKUMAN MATERI

1. Warna

  • Warna primer: merah, biru, kuning.

  • Warna sekunder: campuran dua warna primer (ungu, hijau, oranye).

  • Pencampuran warna menghasilkan warna baru.

2. Unsur Seni Rupa

  • Unsur visual seni rupa: garis, bentuk, warna, tekstur, gelap-terang, ruang.

3. Prinsip Seni Rupa

  • Proporsi: perbandingan ukuran.

  • Penekanan (aksen): pusat perhatian.

  • Keseimbangan: simetris, asimetris, bebas.

  • Keselarasan & keserasian.

4. Simpul & Makrame

  • Macam simpul: simpul tunggal, ganda, kepala, mati, gordin.

  • Fungsi: mengikat, menghubungkan, mengawali dan mengakhiri tali.

5. Ragam Hias

  • Motif tradisional: kawung, mega mendung, tumpal.

  • Motif abstrak: bentuk bebas.

6. Karya Seni 1–3 Dimensi

  • 1 dimensi: garis.

  • 2 dimensi: lukisan, gambar.

  • 3 dimensi: patung, kerajinan, topeng.

7. Teknik Menggambar

  • Teknik dussel: menggosok pensil untuk efek gradasi.

  • Teknik jiplak, stamping, carbon copy.

8. Kerajinan

  • Anyaman: menggunakan bahan alam (daun pandan, bambu, rotan).

  • Makrame: menggunakan tali kur, benang, atau tali khusus.


📌 CONTOH SOAL PILIHAN GANDA

1. Warna sekunder dihasilkan dari campuran dua warna primer. Campuran biru dan kuning menghasilkan warna ….

A. ungu
B. jingga
C. hijau
D. cokelat
Jawaban: C


2. Teknik mengarsir dengan cara menggosok pensil hingga menghasilkan gradasi disebut teknik ….

A. jiplak
B. dussel
C. linear
D. pointilis
Jawaban: B


3. Motif ragam hias berbentuk lingkaran berulang seperti pada batik kawung termasuk motif ….

A. abstrak
B. flora
C. geometris
D. kawung
Jawaban: D


4. Dalam prinsip seni rupa, perbandingan besar-kecil dan panjang-pendek objek disebut ….

A. proporsi
B. penekanan
C. kontras
D. ritme
Jawaban: A


5. Kerajinan anyaman biasanya menggunakan bahan ….

A. kertas HVS
B. rotan atau bambu
C. plastik mika
D. aluminium foil
Jawaban: B


📌 CONTOH SOAL URAIAN

1. Jelaskan fungsi simpul kepala pada pembuatan gelang makrame!

Jawaban:
Simpul kepala berfungsi sebagai simpul awal yang mengunci dan menyatukan tali agar tidak mudah lepas.


2. Sebutkan dua contoh karya seni tiga dimensi!

Jawaban:
Patung, topeng, vas bunga, miniatur (cukup dua saja).


3. Apa yang dimaksud dengan keseimbangan simetris?

Jawaban:
Keseimbangan simetris adalah keseimbangan dimana sisi kiri dan kanan memiliki bentuk atau ukuran yang sama, seperti cermin.


4. Sebutkan bahan alam untuk membuat kerajinan anyaman!

Jawaban:
Daun pandan, bambu, rotan.


5. Apa yang dimaksud dengan prinsip keseimbangan bebas pada ragam hias?

Jawaban:
Keseimbangan bebas adalah keseimbangan yang tidak terikat aturan kiri-kanan atau atas-bawah, namun tetap terlihat selaras.


Berikut rangkuman materi soal dari lembar “Seni Budaya/Seni Rupa Kelas 6” serta contoh soal yang bisa digunakan ulang.


📝 RANGKUMAN MATERI

1. Warna

  • Warna primer: merah, biru, kuning.

  • Warna sekunder: campuran dua warna primer (ungu, hijau, oranye).

  • Pencampuran warna menghasilkan warna baru.

2. Unsur Seni Rupa

  • Unsur visual seni rupa: garis, bentuk, warna, tekstur, gelap-terang, ruang.

3. Prinsip Seni Rupa

  • Proporsi: perbandingan ukuran.

  • Penekanan (aksen): pusat perhatian.

  • Keseimbangan: simetris, asimetris, bebas.

  • Keselarasan & keserasian.

4. Simpul & Makrame

  • Macam simpul: simpul tunggal, ganda, kepala, mati, gordin.

  • Fungsi: mengikat, menghubungkan, mengawali dan mengakhiri tali.

5. Ragam Hias

  • Motif tradisional: kawung, mega mendung, tumpal.

  • Motif abstrak: bentuk bebas.

6. Karya Seni 1–3 Dimensi

  • 1 dimensi: garis.

  • 2 dimensi: lukisan, gambar.

  • 3 dimensi: patung, kerajinan, topeng.

7. Teknik Menggambar

  • Teknik dussel: menggosok pensil untuk efek gradasi.

  • Teknik jiplak, stamping, carbon copy.

8. Kerajinan

  • Anyaman: menggunakan bahan alam (daun pandan, bambu, rotan).

  • Makrame: menggunakan tali kur, benang, atau tali khusus.


📌 CONTOH SOAL PILIHAN GANDA

1. Warna sekunder dihasilkan dari campuran dua warna primer. Campuran biru dan kuning menghasilkan warna ….

A. ungu
B. jingga
C. hijau
D. cokelat
Jawaban: C


2. Teknik mengarsir dengan cara menggosok pensil hingga menghasilkan gradasi disebut teknik ….

A. jiplak
B. dussel
C. linear
D. pointilis
Jawaban: B


3. Motif ragam hias berbentuk lingkaran berulang seperti pada batik kawung termasuk motif ….

A. abstrak
B. flora
C. geometris
D. kawung
Jawaban: D


4. Dalam prinsip seni rupa, perbandingan besar-kecil dan panjang-pendek objek disebut ….

A. proporsi
B. penekanan
C. kontras
D. ritme
Jawaban: A


5. Kerajinan anyaman biasanya menggunakan bahan ….

A. kertas HVS
B. rotan atau bambu
C. plastik mika
D. aluminium foil
Jawaban: B


📌 CONTOH SOAL URAIAN

1. Jelaskan fungsi simpul kepala pada pembuatan gelang makrame!

Jawaban:
Simpul kepala berfungsi sebagai simpul awal yang mengunci dan menyatukan tali agar tidak mudah lepas.


2. Sebutkan dua contoh karya seni tiga dimensi!

Jawaban:
Patung, topeng, vas bunga, miniatur (cukup dua saja).


3. Apa yang dimaksud dengan keseimbangan simetris?

Jawaban:
Keseimbangan simetris adalah keseimbangan dimana sisi kiri dan kanan memiliki bentuk atau ukuran yang sama, seperti cermin.


4. Sebutkan bahan alam untuk membuat kerajinan anyaman!

Jawaban:
Daun pandan, bambu, rotan.


5. Apa yang dimaksud dengan prinsip keseimbangan bebas pada ragam hias?

Jawaban:
Keseimbangan bebas adalah keseimbangan yang tidak terikat aturan kiri-kanan atau atas-bawah, namun tetap terlihat selaras.

RANGKUMAN MATERI MATEMATIKA KELAS 6 (SAS Ganjil)

1. Operasi Hitung Bilangan

* Penjumlahan & pengurangan bilangan besar

* Perkalian & pembagian

* Operasi campuran (ikuti urutan: × dan ÷ baru + dan -)

Contoh soal:

Hitung: 13.475 + 14.025 – 8.765 Jawab: 18.735

2. Pecahan (Pecahan Biasa, Desimal, dan Persen)

* Mengurutkan pecahan

* Mengubah pecahan → desimal → persen

* Menyederhanakan pecahan

* Operasi perkalian/pembagian pecahan

Contoh soal:

Ubah 12/18 menjadi bentuk paling sederhana.

12/18 = 2/3

Contoh soal:

30% = … dalam pecahan biasa

30% = 30/100 = 3/10

Contoh soal:

6/8 : 3 = 6/8 × 1/3 = 6/24 = 1/4

3. Perbandingan

Menyatakan dua besaran dalam bentuk a : b

 Menghitung banyak bagian berdasarkan perbandingan

 Perbandingan jumlah laki-laki dan perempuan

Contoh soal:

Rasio laki-laki : perempuan = 4 : 5

Jika total siswa 36, maka:

4 + 5 = 9 bagian

1 bagian = 36 ÷ 9 = 4

Perempuan = 5 × 4 = 20 orang

4. Aritmatika Sosial Sederhana

* Harga total

* Banyak barang

* Pembagian rata

Contoh soal:

5 kg mangga harganya Rp75.000

Harga per kg = 75.000 ÷ 5 = Rp15.000

5. Bangun Ruang (Kubus & Balok)

* Jumlah sisi, rusuk, dan titik sudut

* Membedakan ciri-ciri kubus dan balok

* Bidang sejajar, rusuk sejajar

* Gambar jaring-jaring kubus

Contoh rangkuman:

Kubus → semua sisinya persegi

Balok → panjang, lebar, tinggi berbeda

Contoh soal:

Balok memiliki berapa rusuk?

Jawab: 12

6. Jaring-jaring Kubus

* Mengidentifikasi sisi yang berhadapan

* Menentukan nomor sisi atas/bawah jika kubus dilipat

Contoh soal:

Jika sisi nomor 5 adalah alas, sisi berhadapan adalah nomor 2. (Contoh sesuai pola jaring-jaring.)

7. Bangun Ruang Komposit

* Menghitung jumlah kubus kecil pada bangun susun

* Melihat susunan dari tampak depan/belakang/atas

Contoh soal:

Bangun tersusun dari beberapa kubus.

Jumlah kubus = … (hitung satu per satu).

Misal: 15 kubus.

8. Diagram/Bagian Pecahan (Pizza, Lingkaran)

* Bagian yang diarsir

* Mengubah ke pecahan/desimal/persen

Contoh soal:

Pizza dibagi 8 bagian, 3 bagian diambil.

Bentuk desimal = 3/8 = 0,375

Contoh Soal Latihan

1. Operasi Campuran

Hitung: 150 + 25 × 4 – 50 : 2

= 150 + 100 – 25

= 225

2. Pecahan Senilai**

Pecahan senilai dari 12/18 adalah …

= 2/3

3. Perbandingan

Perbandingan kucing dan ikan 7 : 14 = …

Sederhana → 1 : 2

4. Harga 4 kg jeruk Rp60.000.

Harga 7 kg jeruk = 7 × 15.000 = Rp105.000

5. Bangun Ruang

Sisi kubus berbentuk …Persegi

6. Jaring-Jaring Kubus

Jika sisi 5 di bawah, sisi atas adalah sisi yang berseberangan (contoh: 2).

7. Bangun Susun

Hitung kubus pada gambar komposit misal 15 kubus.

8. Pizza dibagi 8 bagian, 4 bagian diarsir

Desimal = 4/8 = 0,5

Senin, 01 Desember 2025

SAS: Selasa, 2 Desember 2025

 Hari/Tanggal   : Selasa, 2 Desember  2025

 Kelas              : VI Al Jazari 


Assalamu'alaikum warohmatullah wabarokatuh

Apa kabar anak sholih sholihah…

Semoga semuanya dalam keadaan sehat wal'aafiyat

 Anak-anak sudah siap mengikuti ujian?

 Mari kita awali dengan membaca doa terlebih dahulu semoga kita selalu sehat dan diberikan kemudahan dalam melaksanakan kegiatan ujian hari ini! Jangan lupa tingkatkan iman dan takwa dengan selalu rajin melaksanakan solat 5 waktu, murojaah, sholat sunah Dhuha.


BERIKUT JADWAL Sumatif Akhir SEMESTER 1


KIS-KISI SOAL SUMATIF AKHIR SEMESTER 1 KELAS VI

Berilah tanda silang (x) pada huruf a, b, c atau d di depan jawaban yang paling benar !
1. Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut!
(1) Anak berhak melakukan kegiatan keagamaan.
(2) Anak berhak tahu keluarganya dan identitas dirinya.
(3) Anak berhak mendapatkan tempat tinggal.
(4) Anak berhak mendapatkan informasi yang sesuai dengan usianya.
(5) Anak berhak diperlakukan secara baik tanpa kekerasan.
(6) Anak belum boleh bekerja.

Berdasarkan pernyataan di atas, hak perlindungan yang tercantum dalam konvensi hak-hak anak ditunjukkan oleh nomor ....
a. 1, 2, 5
b. 2, 4, 6
c. 2, 3, 4
d. 1, 5, 6

2. Perhatikan pernyataan berikut!
(1) Menentang ajaran Tuhan.
(2) Mensyukuri nikmatNya.
(3) Berdoa sebelum mengerjakan sesuatu.
(4) Berbicara dengan lembut.

Pernyataan tentang tanggung jawab terhadap Tuhan terdapat pada nomor ....
a. 1 dan 2
b. 1 dan 3
c. 2 dan 3
d. 2 dan 4

3. Sikap yang mencerminkan perilaku menjaga dan memelihara persatuan dan kesatuan antarwarga masyarakat adalah ....
a. tanggung jawab
b. hidup rukun
c. kasih sayang
d. aman tenteram

4. Sesuatu yang menjadi milik seseorang sebagai warga masyarakat sering disebut dengan ….
a. hak warga masyarakat
b. hak warga sekolah
c. kewajiban warga masyarakat
d. tanggung jawab warga masyarakat

5. Kebersihan lingkungan harus senantiasa dijaga. Salah satu contoh perilaku yang mencerminkan sikap menjaga kebersihan lingkungan adalah ....
a. mengecat rumah dengan warna hijau
b. membuang sampah pada tempatnya
c. mengadakan kegiatan ronda malam setiap malam
d. membakar sampah di kebun

6. Salah satu hak kita sebagai warga masyarakat adalah ....
a. mendapat kehidupan yang layak
b. mematuhi peraturan
c. membantu tetangga
d. menghormati tetangga

7. Perhatikan pernyataan berikut!
(1) Bersikap sopan dan berbicara dengan suara yang jelas.
(2) Berbicara setelah dipersilahkan ketua rapat.
(3) Mengacungkan tangan sebelum mengajukan usulan.

Urutan cara-cara mengeluarkan pendapat yang tepat adalah ....
a. 1-2-3
b. 2-1-3
c. 2-3-1
d. 3-2-1;

8. Mengenalkan budaya bangsa kita kepada bangsa lain merupakan bentuk ….
a. hak
b. tata tertib
c. kewajiban
d. tanggung jawab

9. Menjalin persatuan dan kesatuan di Indonesia adalah tanggung jawab ....
a. anak
b. orang tua
c. guru
d. semua warga

10. Memperoleh kasih sayang dan perlindungan dari orang tua merupakan ….
a. hak anak
b. kewajiban anak
c. tanggung jawab anak
d. kehormatan anak

11. Keseimbangan hak dan kewajiban harus dijalankan agar tercipta ....
a. keramaian
b. kesenjangan
c. keharmonisan
d. ketegangan

12. Kewajiban yang dimiliki seseorang harus dilaksanakan dengan penuh ....
a. paksaan
b. kebebasan
c. tanggung jawab
d. keterbatasan

13. Melakukan gerakan reboisasi merupakan tanggung jawab kita terhadap ....
a. lingkungan
b. keluarga
c. sekolah
d. agama

14. Kemerdekaan berserikat dan berkumpul, mengeluarkan pikiran dengan lisan dan tulisan, dan sebagainya ditetapkan dengan undang-undang. Pernyataan di atas termaktub dalam UUD 1945, yaitu pada Pasal ....
a. 26
b. 27
c. 28
d. 29

15. Perhatikan perilaku-perilaku berikut!
(1) Tidak pernah mengikuti kegiatan kerja bakti di desanya.
(2) Membuang sampah di selokan.
(3) Melaksanakan kegiatan gotong

16. Menaati peraturan yang berlaku termasuk contoh sikap ....
a. tercela
b. terpuji
c. jelek
d. buruk

17. Suatu organisasi mempunyai sebuah tujuan yang hendak dicapai secara bersama-sama. Pihak yang berkewajiban mewujudkan tujuan bersama dalam sebuah organisasi adalah ....
a. ketua dengan hanya dibantu oleh wakil ketua saja
b. pengurus organisasi tanpa melibatkan anggota
c. semua komponen yang ada dalam organisasi
d. semua anggota tanpa para pengurus organisasi

18. Contoh sekelompok orang yang dapat disebut sebagai sebuah organisasi adalah ....
a. sekelompok anggota koperasi sedang melakukan RAT
b. antrean panjang untuk membeli tiket kereta api
c. orang-orang sedang melihat pertandingan sepak bola
d. ibu-ibu yang sedang berbelanja di pasar

19. Peraturan yang jelas dapat dijadikan pedoman tindakan oleh tiap anggota organisasi. Peraturan memuat hal-hal yang seharusnya dilakukan tanpa harus melanggar hak orang lain. Peraturan dalam organisasi biasanya berupa ....
a. undang-undang
b. perpres
c. perda
d. AD/ART

20. Manusia adalah makhluk sosial sehingga tidak dapat hidup dengan baik tanpa berinteraksi dengan manusia lainnya. Interaksi tersebut kemudian menyebabkan terbentuknya organisasi di masyarakat. Organisasi dibentuk agar hidup manusia ....
a. semakin kaya dan mampu memenuhi semua kebutuhannya
b. saling memahami karakter manusia lainnya
c. tenteram, adil, dan sejahtera karena masing-masing pihak tahu hak dan kewajibannya
d. seenaknya sendiri, tidak peduli kepada orang lain

ISIAN

1. Lambang negara Indonesia adalah.... 

2. Menolong sesama tanpa memandang kepercayaan dan agama, termasuk penerapan pancasila sila ke... dan... 

3. Bangga bertanah air dan berbahasa Indonesia adalah penerapan pancasila sila ke... 

4. Mengucapakan selamat kepada teman yang menang perlombaan adalah contoh penerapan pancasila sila ke... 

5. Musyawarah dilaksanakan untuk mencapai kata.... 

6. Salah satu contoh aturan yang terdapat didalam kelas adalah... 

7. Tuliskan contoh hak yang siswa dapatkan disekolah! 

8. Tuliskan kewajiban masyarakat sebagai warga negara yang baik! 

9. Kesepakatan hasil dari musyawarah yang dilakukan oleh suatu kelompok dinamakan ……..…….

10. Contoh musyawarah di lingkungan keluarga adalah ………………
ESSAY

1. Contoh penerapan pancasila sila ke 4 dan ke 1 adalah... 

2. Sebutkan 3 contoh sikap yang mencerminkan sikap sila ketiga adalah.... 

3. Sebutkan 3 contoh akibat yang terjadi jika siswa tidak menaati peraturan disekolah adalah.... 

4. Jelaskan pengertian Macam - Macam Norma beserta contohnya! 

5. Sebutkan 3 contoh Hak anak dirumah! 

Selamat Belajar. Semoga mendapat hasil yang memuaskan! 






Materi Ajar: Kamis, 15 Januari 2026

Hari/tanggal : Kamis, 15 Januari 2026 Kelas : VI Al Jazari Materi Muatan Pelajaran Matematika :  Pancasila : Peserta didik mampu memahami kr...